Cara Membuat Serundeng Yang Mudah dan Enak

Cara Membuat Serundeng Yang Mudah dan Enak – Makanan merupakan salah satu hal yang tidak akan habis keseruannya untuk dikupas. Makanan yang diolah bisa dicari dari berbagai bahan yang bahkan buah sekalipun ketika diolah dengan tepat maka bisa pula menjadi makanan yang enak tidak hanya sekedar enak langsung dimakan namun enak pula ketika anda jadikan lauk. Salah satu jenis olahan buah yang tidak boleh anda lewatkan adalah adalah makanan yang berasal dari buah kelapa atau yang sering kita sebut dengan serundeng.

Memakan serundeng bisa kita gunakan untuk menaburi nasi pada bagian atasnya rasanya yang enak dan juga gurih pastinya membuat acara makan anda menjadi lebih nikmat. ara membuat serundeng tergolong simple dan mudah sehingga bisa anda buat sendiri di rumah tanpa perlu keluar untuk membelinya terutama jika anda ingin makanan yang anda konsumsi lebih sehat dan baik untuk tubuh. Berikut ini merupakan resep membuat serundeng yang bisa anda coba di rumah.

Cara Membuat Serundeng Yang Mudah dan Enak

Advertisement

Bahan- bahan yang digunakan:

  • – 1 butir kelapa
  • – 2 cm lengkuas yang telah dimemarkan
  • – 2 lembar daun jerut purut yang dibuang pada bagian tulangnya
  • – 3 lembar daun salam
  • – garam secukupnya
  • – penyedap rasa secukupnya
  • – 2 sendok teh gula pasir bumbu yang dihaluskan
  • – 2 siung bawang putih
  • – 3 butir bawang merah
  • – 2 cm kunyit
  • – 1/2 sendok teh tumbar

Cara pembuatan Serundeng :

  1. Langkah pertama adalah dengan memarut kelapa yang sebelumnya telah dikupas dan diambil buahnya
  2. Selanjutnya, anda bisa memasukkan bumbu halus untuk kemudian dicampur dengan menggunakan parutan kelapa
  3. Langkah berikutnya adalah dengan menyangrai parutan kelapa yng telah dicampur menggunakan bumbu sebelumnya. sangrai dengan menambahkan daun salam, jeruk purut, hingga aroma harum tercium
  4. Masukkan gula, garam dan juga penyedap rasa secukupnya. jika sudah matang maka anda bisa mengangkat dan mulai mendinginkannya.
  5. Untuk selanjutnya, anda sudah bisa menyajikannya.

Bagaimana? Mudah bukan Cara membuat Serundeng di atas.

TAG

cara membuat serundeng,resep serundeng,serundeng,cara membuat serundeng nasi kuning,resep serundeng kelapa,bumbu serundeng,Cara membuat serundeng kelapa,cara buat serundeng,cara bikin serundeng,serundeng kelapa

Artikel Terkait

Cara Membuat Serundeng Yang Mudah dan Enak | Balqish Nurul | 4.5